Archive for Oktober 2011

[FAKTA] 7 Kata-kata Keren Dari Manga (part 2)


.

ghea-glasses -- Menyambung lagi dari postingan lalu, bahwa ternyata komik bisa menjadi buku motivasi tergantung orang yang memahaminya. nah, kali ini kami mempunyai kata kata keren yang mungkin dapat membuat pemikiran baru buat kalian., silakan..


1. "Justru karena tidak tau sesuatu itu ada atau tidak, kita percaya bahwa itu ada" diambil dari "Quod Erat Demonstrandum" (detektif muda jenius)

2. "Karena sesuatu yang besar, hingga mampu menimbulkan hal yang tak terduga,dan kita hanya bisa menjabarkannya dengan cara melihat kebenaran yang jauh disana" diambil dari "Quod Erat Demonstrandum" (detektif muda jenius)

3. "Sesuatu indah ketika kita melihat sesuatu secara keseluruhan" diambil dari "Quod Erat Demonstrandum" (detektif muda jenius)

4. "Sering kita menemukan sesuatu yang tidak memiliki nama dan bentuk, dan kita merasa bahagia" diambil dari "Quod Erat Demonstrandum" (detektif muda jenius)

5. "setiap orang akan tergerak membantu ketika melihat orang melakukan hal yang tidak mungkin dia capai" diambil dari "Golden Age" ( menceritakan tentang pemain sepak bola yang jenius)

6. "kalau tidak ada standar, kita tidak tau mana yang baik dan yang salah" diambil dari "Ghost Doctor" (Dokter para hantu di dunia manusia)

7. "manusia ditakdirkan bertemu dengan manusia lain, lalu pertemuan yang baik akan menuai kebaikan pula" Diambil dari judul "Kunimitsu" (Menceritakan tentang sekretaris politik)

Mungkin ini sebagian kecil. Pesan saya adalah, jangan pernah mengejek orang yang baca komik, karena mungkin negara ini akan dirubah oleh orang yang membaca komik. Tunggu Kata kerennya selanjutnya hanya di glasses29.blogspot.com